UTS Studi Budaya Kingsman : The Secret Service part 2

05.34 Unknown 1 Comments

Analisa Ikon, Index, Simbol Kingsman : The Secret Service


Scene Kingsman yang dipilih adalah "Puppy"


Ikon Visual:



    1. Ikon Mansion : ikon jendela, ikon pintu kaca, ikon 8 pilar, ikon pagar balkon
    2. Ikon Merlin : ikon dasi hitam, ikon kemeja putih, ikon sweater hitam, ikon celana panjang hitam, ikon kacamata hitam besar, ikon catatan berwana hitam




    (urutan tidak sesuai gambar)
    3. Ikon Eggsy : ikon kemeja putih, ikon jumpsuit berwarna gelap, ikon sepatu Dr.Martin merah maroon
    4. Ikon Roxy : (sama seperti Eggsy)
    5. Ikon Ryan : (sama seperti Eggsy)
    6. Ikon Digby : (sama seperti Eggsy)
    7. Ikon Charlie : (sama seperti Eggsy)
    8. Ikon Rufus : (sama seperti Eggsy)
    9. Ikon Nathaniel : (sama seperti Eggsy)
    10. Ikon Hugo : (sama seperti Eggsy)
    11. Ikon rumput
    12. Ikon tanah


    13. Ikon tembok bata
    14. Ikon 12 kandang anjing
    (diurutkan dari atas, kiri-kanan, menurut hrenoten.com)
    15. Ikon 12 anak anjing : rottweiler , labrador, cocker spaniel, serbian hound, poodle, pug, beagle, 2 scheweizr laufhund, german sheperd, pug, doberman


    Index Visual :


    1. Langit menunjukkan siang hari.
    2. Merlin sebagai ketua pelatihan (berdiri di atas) menyuruh 8 orang pelatihan menuju kandang-kandnag anjing yang ditumpuk untuk memilih anak anjing.
    3. Arsitektur/ciri-ciri mansion mewah menunjukkan mereka berada di Inggris.


    4. Kaki Roxy dengan anjing poodle di dpeannya menunjukkan bahwa Roxy memilih anjing poodle.
    5. Kaki Eggsy dengan anjing pug di dpeannya menunjukkan bahwa Eggsy memilih anjing pug.














    6. Ekspresi Roxy dan Charlie menunjukkan bahwa mereka menghina Eggsy yang salah memilih anjing.






    Simbol Visual :

    tidak ada simbol

    Index Audio :

    1. Logat berbicara semua tokoh di scene ini menunjukkan bahwa mereka berasal dari negara Inggris.
    2. Ada banyak suara anak anjing yang menangis dan menggonggong menunjukkan ada banyak anak anjing di tempat itu.
    3. Eggsy berkata "Shiiit..." di bagian akhir scene menunjukkan bahwa dia salah memilih anak anjing.

    Pentingnya Ikon, Index, Simbol pada Kingsman : The Secret Service



    Tanpa kita sadari tanda-tanda (ikon, index, dan simbol) dalam film Kingsman ini berperan penting untuk menjelaskan setiap detil film ini. Baik dari segi visual maupun audio, tidak semua adegan diceritakan kepada penonton dengan detil.

    Maka dari itu, banyak sekali tanda yang diletakkan dalam film ini untuk memberikan penjelasan lebih mengenai alur cerita, perbincangan antar tokoh, ataupun tentang barang-barang yang digunakan dalam setiap film ini.

    Contohnya, aksen yang digunakan dapat memberitahu penonton dengan mudah bahwa Kingsman berlokasi di Inggris bukan Amerika tanpa harus memberitahukan secara langsung.

    1 komentar: